James Cook

James Cook
James Cook, potret karya Nathaniel Dance, kr. 1775, National Maritime Museum, Greenwich
Kelahiran7 November [K.J.: 27 Oktober] 1728
Marton, (saat ini Middlesbrough) Yorkshire, Inggris
Meninggal14 Februari 1779
Hawaii
KewarganegaraanBritania Raya
PendidikanPostgate School, Great Ayton
PekerjaanPenjelajah, navigator, kartografer
GelarKapten
PasanganElizabeth Batts
AnakJames Cook, Nathaniel Cook, Elizabeth Cook, Joseph Cook, George Cook, Hugh Cook
Orang tuaJames Cook, Grace Pace
Tanda tangan

James Cook (lahir 27 Oktober 1728 – meninggal 14 Februari 1779 pada umur 50 tahun) merupakan seorang penjelajah dan navigator Inggris. Ia mengadakan tiga perjalanan ke Samudra Pasifik dan berhasil memilihkan garis-garis pantai utamanya. Cook juga menciptakan peta.

Cook merupakan orang Eropa pertama yang mengunjungi Hawaii. Lain daripada itu, dia juga merupakan orang Eropa kedua yang berhasil mencapai Selandia Baru (setelah Abel Tasman) dan berhasil memetakan seluruh garis pantainya.

Tokoh Penjelajah Laut
 
Vasco da Gama • Bartolomeu Dias • Christopher ColumbusMarco Polo • Henrique sang Navigator • Afonso de AlbuquerqueFernando de MagelhaensJames CookWalter RaleighCheng HoI ChingHernán Cortés • Gonzalo Jiménez de Quesada • Ibnu Batutah



Asal :
id.wikipedia.org, andrafarm.com, pasar.pahlawan.web.id, wiki.edunitas.com, dsb-nya.